Lagu Ini Sering Bikin Rhoma Irama Menangis Saat Mendengarkannya JAKARTA, KOMPAS.com - Raja dangdut Rhoma Irama memiliki satu lagu yang selalu bisa membuatnya menangis. Saat berbincang dengan Irfan Hakim, Gilang Dirga, dan Ramzi, Rhoma Irama memang mengaku dirinya adalah sosok yang mudah menangis dalam berbagai kesempatan. "Saya tuh kalau gembira nangis, ada hal yang sensitif nangis, kadang-kadang lagi sholat nangis, lagi ceramah nangis, lagi pidato nangis, lagi ada kebahagiaan nangis," kata Rhoma seperti dikutip Kompas.com, Jumat (7/1/2022). "Enggak tahu kenapa, saya ini gampang nangis. Apa kebanyakan air mata saya ini? Latihan saja, latihan, kadang-kadang baru intro saja saya sudah nangis, saya langsung ke belakang," lanjutnya. Rhoma Irama bahkan menyebut ada satu lagu berjudul "Sebujur Bangkai" yang tak bisa dibawakannya karena selalu membuatnya menangis. Alhasil, ayah Ridho Rhoma ini tak pernah membawakan lagu tersebut di atas panggung. "Dan it...
Komentar
Posting Komentar